Konnichiwa mina san!
Akhirnya di bulan Juli ini Jepang mulai menunjukkan ‘hawa panas’ nya sedikit demi sedikit… Untuk para travellers, jangan lupa untuk terus jaga kesehatan dan banyak minum ya! Jangan lupa juga untuk pesan slot untuk pemakaian yukata anda mulai sekarang, apalagi di hari Jumat ini karena akan ada banyak tanzaku dan orang yang akan memakai yukata !
Apa itu tanzaku!?
Dan ada apa sih di hari Jumat nanti!?
.
.
Hari Jumat nanti adalah perayaan hari ‘Tanabata’ ! Cerita dari China tentang dua kekasih : Orihime dan Hikoboshi yang hanya bisa bertemu setiap tanggal 7 Juli (7/7) di bimasakti Milky Way ini sangat terkenal di Jepang.
Nah, biasanya akan ada banyak pohon bambu yang dipasangi oleh kertas bertuliskan ‘permohonan’, itulah yang disebut tanzaku!
Pada perayaan hari Tanabata ini akan ada banyak festival juga penawaran khusus untuk orang yang menggunakan yukata lho~
.
.
.
.
.
Selanjutnya kami akan lebih membahas tentang event-event yang akan bermunculan di musim panas ini! Nantikan kabar berikutnya dari #wargo yaa ^^
Terima kasih telah mampir di blog wargo !
Jangan pernah sungkan atau malu-malu untuk bertanya tentang Jepang, apalagi kimono atau yukata kepada kami! Yuk bikin itinerary perjalanan kamu ke Jepang makin lengkap dengan Wargo.
Silahkan hubungi dari mana saja yang kalian suka :
Line@ lvv9152n
Instagram ID : @kyotokimonorental.id
Facebook account : @kimonowargo
(´。• ᵕ •。`) ♡